Pengaruh Lingkungan Kerja Terhadap Efektifitas Kerja Pegawai Di Kantor Camat Rumbai Barat Kota Pekanbaru

Yonita, Yonita (2022) Pengaruh Lingkungan Kerja Terhadap Efektifitas Kerja Pegawai Di Kantor Camat Rumbai Barat Kota Pekanbaru. Diploma thesis, Universitas Lancang Kuning.

[img] Text
1863201069_BAB-I_VI_DAFTAR-PUSTAKA.pdf

Download (1MB)
[img] Text
1863201069_BAB-II_sampai_SEBELUM-BAB-TERAKHIR.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (887kB) | Request a copy

Abstract

Dalam lingkungan kerja yang ada akan meningkatkan efektivitas kerja pegawai. Efektivitas kerja para pegawai melaksanakan aktivitas kantor dapat tercapai apabila faktor-faktor yang mendukung dan mempengaruhi harus benarbenar diperhatikan oleh pimpinan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Lingkungan Kerja Terhadap Efektifitas Kerja Pegawai di Kantor Camat Rumbai Barat Kota Pekanbaru. Lingkungan kerjaKonsep Sarwanto (2011: 131) mengklasifikasikan lingkungan kerja ke dalam segi-segi sebagai berikut Suasana kerja (non physical working environment), Lingkungan tempat kerja (physical working environment) dan Perlengkapan dan fasilitas sedangkan Efektiftas kerja Konsep Misnawati (2016) Kepuasan Kerja, Semangat kerja, Kemampuan menyesuaikan diri dan Kepatuhan kerja. Hasil penelitian menjelaskan Terdapat Pengaruh Lingkungan Kerja Terhadap Efektifitas Kerja Pegawai di Kantor Camat Rumbai Barat Kota Pekanbaru yaitu sebesar 65,3% selebihnya dipengaruhi oleh variable lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini. artinya pengaruh pengaruh Lingkungan kerja terhadap efektifitas kerja pegawai di Kantor Camat Rumbai Barat Kota Pekanbaru berada pada kategori setuju. Diharapkan bagi pegawai Kantor Camat Rumbai Barat untuk lebih meningkatkan disiplin kerja, dalam hal ketetapan waktu, dan kiranya dapat menerapkan sanksi yang lebih tegas lagi agar pegawai senantiasa menaati peraturan yang diberikan sehingga efektifitas dapat terjaga dengan baik dalam aktifitas kerja sehari-hari

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Pengaruh, Lingkungan Kerja, Efektifitas Kerja
Subjects: H Social Sciences > HJ Public Finance
Divisions: Fakultas Ilmu Administrasi > Prodi Administrasi Negara
Depositing User: Bayu Pramana
Date Deposited: 25 Mar 2024 01:15
Last Modified: 25 Mar 2024 01:15
URI: http://repository.unilak.ac.id/id/eprint/3687

Actions (login required)

View Item View Item