Pengelolaan Rumah Susun Sewa Sederhana (Rusunawa) Oleh Uptd Pengelolaan Rusunawa Yos Sudarso Pekanbaru

Liyandra, Fadel (2022) Pengelolaan Rumah Susun Sewa Sederhana (Rusunawa) Oleh Uptd Pengelolaan Rusunawa Yos Sudarso Pekanbaru. Diploma thesis, Universitas Lancang Kuning.

[img] Text
1763201187_BAB-I_VI_DAFTAR-PUSTAKA.pdf

Download (1MB)
[img] Text
1763201187_BAB-II_sampai_SEBELUM-BAB-TERAKHIR.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (380kB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis Pengelolaan Rumah Susun Sewa Sederhana (Rusunawa) Oleh UPTD Pengelolaan Rusunawa Yos Sudarso Pekanbaru dengan menggunakan pendekatan kualitatif. Intrumen penelitian yang digunakan adalah observasi, wawancara dan dokumentasi, teori yang digunakan berdasarkan konsep Pengelolaan menurut Said Achmad, 2017:17) mencakup beberapa bagian sebagai berikut: Merencanakan, Melaksanakan, Mengarahkan dan Pengawasan/Controling.Hasil penelitian Pengelolaan Rumah Susun Sewa Sederhana (Rusunawa) Oleh UPTD Pengelolaan Rusunawa Yos Sudarso Pekanbaru sudah dilaksanakan namun masih banyak ruangan yang belum ditempati oleh penghuni rusunawa selain itu beberapa ruangan mengalami kerusakan dan belum adanya perbaikan dari pengelola sehingga mengurangi minat masyarakat untuk menempati rusunawa tersebut. Kepada Pemerintah Kota Pekanbaru agar menyusun suatu kebijakan yang jelas tentang pengelolaan rusunawa memperhatikan anggaran yang tersedia untuk dipergunakan dalam pengelolaan rusunawa tersebut baik dari segi pemeliharaan dan kegiatan pembenahan lainnya.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Pengelolaan, Rusunawa
Subjects: H Social Sciences > HJ Public Finance
Divisions: Fakultas Ilmu Administrasi > Prodi Administrasi Negara
Depositing User: Bayu Pramana
Date Deposited: 14 Mar 2024 04:29
Last Modified: 14 Mar 2024 04:29
URI: http://repository.unilak.ac.id/id/eprint/3517

Actions (login required)

View Item View Item