Pelaksanaan Kampanye Dalam Pemilihan Kepala Daerah Di Masa Pandemi Covid-19 Tahun 20 20 Provinsi Riau

Guswanti, Cindy (2023) Pelaksanaan Kampanye Dalam Pemilihan Kepala Daerah Di Masa Pandemi Covid-19 Tahun 20 20 Provinsi Riau. Diploma thesis, Universitas Lancang Kuning.

[img] Text
1863201085_BAB-I_VI_DAFTAR-PUSTAKA.pdf

Download (1MB)
[img] Text
1863201085_BAB-II_sampai_SEBELUM-BAB-TERAKHIR.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (818kB) | Request a copy

Abstract

Skripsi ini membahas tentang Pelaksanaan Kampanye Dalam Pemilihan Kepala Dearah Di Masa Pandemi Covid-19 Tahun 2020 Provinsi Riau. Pelaksanaan kampanye dari teori Dr. Antar Venus dalam buku pengantar Dr. Jalaluddin rakmat,M.Sc yang mengemukakan beberapa variabel yaitu perekrutan dan pelatihan personil kampanye, mengontruksi pesan, meyeleksi penyampaian pesan kampanye, menyeleksi saluran kampanye. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan desain kualitataif deskriptif. Hasil dari penelitian ini adalah telaksananya pelaksanaan kampanye dalam pemilihan Kepala Daerah dimasa pandemi covid-19 Tahun 2020 Provinsi Riau, yang di lakukan oleh pasangan calon sudah sesuai dengan prosedur yang telah dibuat oleh komisi pemilhan umum (KPU). akan tetapi dalam berlangsungnya 70 hari masa kampanye terdapat beberapa pelanggaran yang dilakukan oleh pasangan calon, pelanggaran tersebut terdapat pelanggaran temuan dan pelanggaran laporan, diketahuai bahwasanya terdapat pelanggaran temuan dan laporan sebanyak 146 masalah dalam pelaksanaan kampanye pada tahun 2020 di provinsi riau yang di proses, namun dari 146 pelanggaran tersebut terdapat 19 pelanggaran yang tidak termasuk kedalam kategori pelanggaran dalam sentra gakumdu dikarenakan tidak termasuk dalam unsur pidana, dan 33 dari temuan pelanggaran yang dinyatakan setra gakumdu bukan pelanggaran sehingga total pelanggaran yang di proses oleh bawaslu dan di tindak lanjuti oleh bawaslu terdapat berjumlah 94 pelanggaran kemudian dari semua keputusan pelanggaran yang di rekomentasi oleh bawaslu di nyatakan 11 pelanggaran yang lanjut kepengadilan pidana.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: pelaksanaan pilkada di masa pandemi covid-19 tahun 2020 Pelanggaran kampanye di masa pandemi covid-19 tahun 2020
Subjects: H Social Sciences > HJ Public Finance
Divisions: Fakultas Ilmu Administrasi > Prodi Administrasi Negara
Depositing User: Novri Hariawan
Date Deposited: 14 Mar 2024 03:57
Last Modified: 14 Mar 2024 03:57
URI: http://repository.unilak.ac.id/id/eprint/3373

Actions (login required)

View Item View Item