Terminal Bus Tipe A Dengan Pendekatan Arsitektur Neo-Vernakular Melayu Di Kota Pekanbaru

Sibarani, Lusiana Clara (2022) Terminal Bus Tipe A Dengan Pendekatan Arsitektur Neo-Vernakular Melayu Di Kota Pekanbaru. Diploma thesis, Universitas Lancang Kuning.

[img] Text
1723201033_BAB-I_V_DAFTAR-PUSTAKA.pdf

Download (623kB)
[img] Text
1723201033_BAB-II_sampai_SEBELUM-BAB-TERAKHIR.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (5MB) | Request a copy

Abstract

Perencanaan dan Perancangan Terminal Bus Tipe A di Kota Pekanbaru ini bertujuan untuk mewujudkan salah satu program nasional yaitu Pilot Project Angkutan Massal untuk menghidupkan kembali citra dari sebuah terminal. Mencapai visi kota Pekanbaru menuju kota metropolitan madani dengan konsep smart city pada tahun 2030. Selain itu, untuk mewujudkan visi kota Pekanbaru, pengembangan terminal ini berorientasi pada penggunaan camputan atau Mixed Building (Hotel). Perancangan ini menggunakan pendekatan Arsitektur yang mentransformasikan beberapa bentuk arsitektur tradisional Melayu ke dalam bentuk baru tanpa mengubah maknanya. Metode penulisan yang digunakan adalah Metode Kualitatif serta melakukan observasi untuk mendapatkan data-data dalam tapak. Maka dari itu telah direncanakan untuk merancang Terminal Bus Tipe A Kota Pekanbaru dengan pendekatan Arsitektur Neo Vernakular Melayu yang mentransformasikan beberapa bentuk arsitektur tradisional Melayu ke dalam bentuk baru tanpa mengubah maknanya dan berorientasi pada penggunaan campuran atau mix used. Dengan ini diharapkan mampu menghidupkan kembali citra dari sebuah terminal sehingga meningkatkan penggunaan transportasi umum serta meningktakan perekonomian daerah.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Terminal Bus Tipe A, Arsitektur, Neo Vernacular, Arsitektur Melayu, Kota Pekanbaru, Hotel.
Subjects: N Fine Arts > NA Architecture
T Technology > TH Building construction
Divisions: Fakultas Teknik > Prodi Arsitektur
Depositing User: Fitrah Hamidy
Date Deposited: 31 Jan 2024 17:26
Last Modified: 31 Jan 2024 17:26
URI: http://repository.unilak.ac.id/id/eprint/3085

Actions (login required)

View Item View Item