Sistem Informasi Pengolahan Data Pengujian Kendaraan Bermotor Pada Dinas Perhubungan Kabupaten Siak

Mediyandra, Ryan (2022) Sistem Informasi Pengolahan Data Pengujian Kendaraan Bermotor Pada Dinas Perhubungan Kabupaten Siak. Diploma thesis, Universitas Lancang Kuning.

[img] Text
1857201007_BAB-I_VI_DAFTAR-PUSTAKA.pdf

Download (952kB)
[img] Text
1857201007_BAB-II_sampai_SEBELUM-BAB-TERAKHIR.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Unit pelaksana Pengujian Kendaraan Bermotor Kabupaten Siak adalah instansi pemerintah yang bertugas melakukan pengujian terhadap kendaraan bermotor, dalam pelaksanaan tugasnya terdapat banyak kesulitan dan masih menggunakan sistem yang konvensional dalam mengelola data seperti data pemohon, data pemilik, pembayaran, data kendaraan, data pengujian dan pembuatan laporan. Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan membuat Sistem Informasi pengolahan data Pengujian Kendaraan Bermotor agar mempermudah proses pengelolaan data serta laporan. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode pengumpulan data observasi, wawancara, studi pustaka, dan dokumentasi. Metode pengembangan sistem yang digunakan yaitu waterfall. Alat bantu analisis dan perancangan yang digunakan yaitu unified modelling language (UML) Serta perancangan database, bahasa pemograman yang digunakan yaitu hypertext preprocessor(PHP) serta database menggunakan MYSQL, metode pengujian menggunakan blackbox testing, diharapkan sistem yang dibangun dapat membantu dan mempermudah dalam kegiatan pengujian kendaraan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Sistem Informasi, Pengujian Kendaraan Bermotor, Website, Waterfall, PHP
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Prodi Sistem Informasi
Depositing User: Fitrah Hamidy
Date Deposited: 31 Jan 2024 17:20
Last Modified: 31 Jan 2024 17:20
URI: http://repository.unilak.ac.id/id/eprint/3003

Actions (login required)

View Item View Item