Sistem Pendukung Keputusan Seleksi Penerima Bantuan Rumah Tidak Layak Huni (Rtlh) Pada Kelurahan Agrowisata Menggunakan Metode Topsis

Situmorang, Intan Monika (2023) Sistem Pendukung Keputusan Seleksi Penerima Bantuan Rumah Tidak Layak Huni (Rtlh) Pada Kelurahan Agrowisata Menggunakan Metode Topsis. Diploma thesis, Universitas Lancang Kun ing.

[img] Text
1955201105_BAB-I_VI_DAFTAR-PUSTAKA.pdf

Download (1MB)
[img] Text
1955201105_BAB-II_sampai_SEBELUM-BAB-TERAKHIR.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk membuat Sistem Pendukung Keputusan (SPK) dalam menentukan seleksi penerima bantuan Rumah Tidak layak Huni (RTLH). Adapun studi kasus dari penelititian ini adalah pada Kelurahan Agrowisata. Adapun metode pendukung keputusan yang digunakan yaitu metode Topsis. Kriteria yang digunakan dalam penelitian ini yaitu sertifikat tanah, kependudukan, luas bangunan, dinding, atap, lantai, pekerjaan, tanggungan, penghasilan, bahan bakar masak. Sampel yang digunakan 10 orang rekomendasi penerima bantuan rumah tidak layak huni yang akan dilakukan perangkingan. Dengan adanya sistem pendukung keputusan Topsis ini, diharapkan penentuan penerima bantuan rumah tidak layak huni lebih tepat sasaran karena didasarkan pada bobot kriteria yang telah ditentukan, sehingga akan mendapatkan hasil yang lebih akurat.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Metode TOPSIS, Rumah Tidak Layak Huni (RTLH), Sistem Pendukung Keputusan (SPK)
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Prodi Teknik Informatika
Depositing User: Novri Hariawan
Date Deposited: 29 Dec 2023 03:53
Last Modified: 29 Dec 2023 03:53
URI: http://repository.unilak.ac.id/id/eprint/2848

Actions (login required)

View Item View Item