APLIKASI QUICK RESPONSE CODE PERIZINAN DI DINAS PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN TERPADU SATU PINTU KABUPATEN SIAK

Supriadi, Supriadi (2019) APLIKASI QUICK RESPONSE CODE PERIZINAN DI DINAS PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN TERPADU SATU PINTU KABUPATEN SIAK. Other thesis, Universitas Lancang Kuning.

[img] Text
Cover.pdf

Download (19kB)
[img] Text
Abstrak.pdf

Download (252kB)

Abstract

Skripsi ini berjudul “Aplikasi Quick Response Code Perizinan di Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Siak”. identifikasi masalah dalam skripsi ini adalah Berdasarkan observasi yang peneliti temui dilapangan masih ditemui beberapa kendala proses perizinan yang selama ini mengandung konotasi negatif yaitu kurangnya sosialisasi terhadap masyarakat terkait dengan Sistem Pelayanan Terpadu Satu Pintu sehingga terdapat keterlambatan dalam penyampaian informasi kepada masyarakat setempat, serta kurangnya tenaga ahli yang menguasai sistem pelayanan berbasis Teknologi. Sistem Informasi ini menggunakan sistem Aplikasi ini berbasis Web yang dibuat dan diimplementasikan menggunakan bahasa pemrograman PHP dan HTML, Dengan Database penyimpanan menggunakan MySQL. Aplikasi ini ditunjukan untuk Pihak Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu yaitu Admin. Pada sistem aplikasi ini masyarakat hanya memanfaatkan smartphone yang memiliki kamera dan mempunyai aplikasi pemindai Quick Respon Code seperti Aplikasi Quick Respon Code yang tersedia di Dalam Aplikasi Playstore sedangkan untuk admin mendapatkan hak akses penuh dalam manajemen informasi yang terdapat pada Web. Hasil penelitian ini bahwa Aplikasi Quick Response Code Perizinan di Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Siak diperlukan evaluasi secara menyeluruh agar sistem pelayanan yang berjalan bisa berlaku secara efektif dan efisien. Kata Kunci : Quick Respon Code, Web, Perizinan, Smartphone.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Prodi Teknik Informatika
Depositing User: mhs ip wira wahyu
Date Deposited: 08 Jun 2022 04:28
Last Modified: 08 Jun 2022 04:28
URI: http://repository.unilak.ac.id/id/eprint/1995

Actions (login required)

View Item View Item