PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS, OPINI AUDIT TAHUN SEBELUMNYA, FINANCIAL DISTRESS, LEVERAGE, DAN LIKUIDITAS TERHADAP OPINI AUDIT GOING CONCERN (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN PROPERTY DAN REAL ESTATE YANG TERDAFTAR PADA BEI PERIODE 2013-2017)

Maisella, Maisella (2019) PENGARUH UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS, OPINI AUDIT TAHUN SEBELUMNYA, FINANCIAL DISTRESS, LEVERAGE, DAN LIKUIDITAS TERHADAP OPINI AUDIT GOING CONCERN (STUDI EMPIRIS PADA PERUSAHAAN PROPERTY DAN REAL ESTATE YANG TERDAFTAR PADA BEI PERIODE 2013-2017). Other thesis, Universitas Lancang Kuning.

[img] Text
Cover.pdf

Download (19kB)
[img] Text
Abstrak.pdf

Download (274kB)

Abstract

Opini audit going concern dikeluarkan oleh auditor apabila terdapat keraguan pada keberlangsungan hidup suatu perusahaan tersebut. Auditor dapat menilainya dari faktor faktor yang dapat mempengaruhi keluarnya pendapat mengenai opini audit going concern. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tentang pengaruh, ukuran perusahaan, profitabilitas, opini audit tahun sebelumnya, financial destress, leverage, dan likuiditas terhadap opini audit going concern. Populasi dalam penelitian ini adalah Perusahaan propert dan real estat yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2013-2017. Berdasarkan purposive sampling dalam proses pengumpulan data, diperoleh 22 perusahaan yang dijadikan sampel. Analisis yang digunakan yaitu dengan analisis regresi logistik menggunakan aplikasi program SPSS 23. Terdapat 6 variabel independen dalam penelitian ini, yaitu ukuran perusahaan, profitabilitas, opini audit tahun sebelumnya, financial destress, leverage, dan likuiditas dan satu variabel dependen, yaitu opini audit going concern. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ukuran perusahaan berpengaruh terhadap opini audit going concern, sedangkan profitabilitas, opini audit tahun sebelumnya, financial destress, leverage, dan likuiditas tidak berpengaruh terhadap opini audit going concern pada Perusahaan Properti dan Real Estat yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2013-2017. Kata kunci : Opini Audit Going Concern, Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Opini Audit Tahun Sebelumnya, Financial Destress, Leverage, Likuiditas

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi > Prodi Akuntansi
Depositing User: mhs ip wira wahyu
Date Deposited: 08 Jun 2022 04:25
Last Modified: 08 Jun 2022 04:25
URI: http://repository.unilak.ac.id/id/eprint/1964

Actions (login required)

View Item View Item