SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN MEMBER TERBAIK DI KOPERASI TERKUL CITA MADANI MENGGUNAKAN METODE WEIGHTED PRODUCT

Masitah, Umi (2021) SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PENENTUAN MEMBER TERBAIK DI KOPERASI TERKUL CITA MADANI MENGGUNAKAN METODE WEIGHTED PRODUCT. Other thesis, Universitas Lancang Kuning.

[img] Text
Cover.pdf

Download (13kB)
[img] Text
Abstrak.pdf

Download (6kB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan merancang dan membangun sistem pendukung keputusan dengan pendekatan metode Weighted Product untuk menentukan siapa member terbaik di Koperasi Terkul Cita Madani. Bahasa pemograman yang digunakan PHP dan database MySQL. Ktriteria yang digunakan yakni jumlah penjualan, konsistensi, banyak jaringan dan jangkauan wilayah. Hasil penelitian ini berupa aplikasi berbasis web untuk perhitungan dan rekomendasi member terbaik di Koperasi Terkul Cita Madani. Proses yang dilakukan yakni normalisasi bobot, perhitungan vektor S, perhitungan vektor V dan perangkingan, sesuai dengan proses-proses pada metode Weighted Product. Ketua koperasi akan mendapatkan hasil rekomendasi member terbaik dalam penentuan keputusan member terbaik. Kata Kunci : SPK, Weighted Product, Member Terbaik, PHP, MySQL, Koperasi

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Prodi Teknik Informatika
Depositing User: mhs ip wira wahyu
Date Deposited: 08 Jun 2022 04:21
Last Modified: 08 Jun 2022 04:21
URI: http://repository.unilak.ac.id/id/eprint/1898

Actions (login required)

View Item View Item