APLIKASI INDEK PENILAIAN KINERJA GURU PADA SEKOLAH DASAR NEGERI 150 PEKANBARU

MAULANA, RIZKI (2018) APLIKASI INDEK PENILAIAN KINERJA GURU PADA SEKOLAH DASAR NEGERI 150 PEKANBARU. Other thesis, Universitas Lancang Kuning.

[img] Text
RIZKI MAULANA.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (197kB)

Abstract

Sekolah Dasar Negeri 150 Pekanbaru adalah sekolah yang menerapkan penilaian kinerja guru agar menjamin terjadinya proses kegiatan belajar mengajar yang berkualitas untuk semua siswa dan untuk menentukan kenaikan pangkat guru. Kendalanya adalah proses penilaian ini sangat rumit, misalnya kesulitan mencari data guru atau berkas guru dan cara penghitungan nilai yang panjang serta rumit jika dilakukan dengan cara manual memerlukan waktu yang lama dan sering terjadi kesalahan pada laporan atau rekap penilaian beserta laporan data lainya. Masalah itu membuat penilaian kinerja guru menjadi tidak efektif. Berdasarkan permasalahan yang terjadi, maka penulis membuat Aplikasi indek Penilaian Kinerja Guru agar memudahkan dalam pendataan, pencarian data, proses penilaian, dan pembuatan laporan Untuk membantu proses pekerjaan maka dibangunlah Aplikasi indek Penilaian Kinerja Guru untuk membantu dalam pengolaan data , pencarian data, dan pembuatan laporan. Dengan mengunakan bahasa pemograman JAVA dan MySQL sebagai database. Untuk alat bantu perancangan atau pemodelan digunakan Unified Modeling Language (UML) untuk membantu perancangan Aplikasi indek Penilaian Kinerja Guru.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Prodi Teknik Informatika
Depositing User: Users 6 not found.
Date Deposited: 15 Jan 2020 07:58
Last Modified: 15 Jan 2020 07:58
URI: http://repository.unilak.ac.id/id/eprint/1329

Actions (login required)

View Item View Item