FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KINERJA PEGAWAI DI KANTOR CAMAT BANDAR PETALANGAN KABUPATEN PELALAWAN

RATNASARI, TIKA (2018) FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KINERJA PEGAWAI DI KANTOR CAMAT BANDAR PETALANGAN KABUPATEN PELALAWAN. Other thesis, FAKULTAS ILMU ADMINISTRASI.

[img] Text
TIKA RATNASARI.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (268kB)
Official URL: file:///D:/download/PDF%20JURNAL%20SUDAH%20DIINPUT...

Abstract

Penilaian Kinerja pegawai dilakukan dengan adanya penilaian Sasaran kerja pegawai dilakukan oleh pejabat penilai kepada pegawai yang dinilai dengan cakupan dan unsure yang dinilai sesuai dengan tugas pokok dan fungsi pegawai satpol-pp tersebut Sasaran Kerja Pegawai yang selanjutnya disingkat SKP adalah rencana kerja dan target yang akan dicapai oleh seorang PNS, yang disusun dan disepakati bersama antara pegawai dengan atasan langsung pegawai. selanjutnya dapat kita lihat bahwa ada beberapa poin yang digunakan dalam penilaian sasaran kerja pegawai pada Kantor Camat Bandar Petalangan. hasil penelitian Faktor – faktor yang mempengaruhi Kinerja Pegawai Pada Kantor Camat Bandar Petalangan Kabupaten pelalawan adalah Personal factor sudah berjalan dengan baik, hanya saja masih terkendala pada faktor kemampuan pegawai dalam memberikan pelayanan, Leadersip factor belum berjalan dengan baik dimana pimpinan sudah memberikan dorongan dan motivasi kepada pegawai, Team factor sudah dilakukan dengan baik oleh seluruh pegawai, System factor sudah berjalan dengan baik karena faktor kecermatan pegawai, Situasional factor dimana sudah berjalan dengan baik dengan adanya laporan kegiatan organisasi berjalan hanya saja laporan belum disampaikan tepat waktu. Kata Kunci`: Penilaian, Kinerja

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Administrasi > Prodi Administrasi Negara
Depositing User: Users 4 not found.
Date Deposited: 10 Dec 2019 04:48
Last Modified: 10 Dec 2019 04:48
URI: http://repository.unilak.ac.id/id/eprint/682

Actions (login required)

View Item View Item