file:///D:/download/PDF%20JURNAL%20SUDAH%20DIINPUT/SKRIPSI%20UNTUK%20REPO/fia/RAMONA%20FEBRIANI.pdf

AIRA, RENY (2018) file:///D:/download/PDF%20JURNAL%20SUDAH%20DIINPUT/SKRIPSI%20UNTUK%20REPO/fia/RAMONA%20FEBRIANI.pdf. Other thesis, FAKULTAS ILMU ADMINISTRASI.

[img] Text
RENY AIRA.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (176kB)
Official URL: file:///D:/download/PDF%20JURNAL%20SUDAH%20DIINPUT...

Abstract

Fungsi Kepemimpinan adalah suatu keadaan/tujuan yang memberikan arti kepada orang lain untuk saling berhubungan langsung dengan situasi sosial dalam kehidupan kelompok atau orang masing-masing yang mengisyaratkan bahwa setiap pemimpin berada didalam dan bukan diluar organisasi. Fenomena yang ditemui adalah (1) Masih kurangnya pengawasan dan pemantauan pimpinan SATPOL- PP Kota Pekanbaru atas banyak nya pegawai/anggota SATPOL- PP Kota Pekanabru atas banyaknya pegawai/anggota SATPOL- PP yang terlambat datang ke kantor (2) Masih kurangnya pengarahan pimpinan atas pelaksanaan tugas pegawai dalam penegakan Perda dan Peraturan Kepala Daerah (3) Masih minimnya motivasi yang diberikan kepada pegawai untuk peningkatan kerja dan produktifitas pegawai secara keseluruhan pada SATPOL- PP Kota Penelitian ini menggunakan metode analisis deskriptif kualitatif. Adapun nara sumber/informan adalah sekretaris Satpol-PP, Kepala Bidang, Kasubbag, dan Kanit PTI serta pegawai Satpol- PP Kota pekanbaru. Adapun jenis dan sumber data yang digunakan adalah data data primer dan sekunder dan teknik pengumpulan data yang digunakan adalah (1) Observasi (2) Wawancara (3) Dokumentasi. Hasil dari penelitian ini yaitu Fungsi Kepemimpinan pada Satpol PP Kota Pekanbaru belum terlaksana secara baik dikarenakan masih minimnya tingkat pendidikan para pegawai serta kurangnya rasa tanggung jawab pemimpin dalam mengawasi pegawai yang tidak disiplin dalam bekerja dan kurangnya kesadaran pegawai dalam mengikuti aturan yang telah ditetapkan. Kata Kunci : Fungsi Kepemimpinan, kinerja SATPOL-PP

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Administrasi > Prodi Administrasi Negara
Depositing User: Users 4 not found.
Date Deposited: 10 Dec 2019 04:18
Last Modified: 10 Dec 2019 04:18
URI: http://repository.unilak.ac.id/id/eprint/593

Actions (login required)

View Item View Item