Search for collections on Repository Universitas Lancang Kuning

Pelatihan Penulisan Artikel untuk Publikasi E-Jurnal Bagi Researcher Club

Yanti, Gusneli and Zainuri, Zainuri and Megasari, Shanti Wahyuni (2020) Pelatihan Penulisan Artikel untuk Publikasi E-Jurnal Bagi Researcher Club. Jurnal Dinamisa, 4 (3). pp. 461-469. ISSN 2614 – 7424 (Print) dan 2614 – 8927 (Online)

[img] Text
Jurnal Dinamisia.pdf

Download (779kB)
[img] Text
Tes Kemiripan (26%).pdf

Download (2MB)
[img] Text
Peer Review.pdf

Download (590kB)

Abstract

Jurnal merupakan wadah publikasi karya ilmiah, sepenuhnya mutu dan isi terletak pada hasil karya yang ditulis. Plagiat dapat ditemukan karena kelalaian dalam penulisan daftar pustaka. Tujuan dari pengabdian adalah membantu mitra dalam memahami plagiarism, strategi membuat artikel dengan pemanfaatan aplikasi mendeley serta publikasi ilmiah dengan mengadakan pelatihan penulisan artikel bagi anggota researcher club untuk publikasi. Metode pelaksanaan yang digunakan adalah ceramah, dan diskusi. Waktu pelatihan selama dua hari, dimulai dari pre-test, materi tentang publikasi, plagiat, mendelay, dan strategi menulis artikel untuk e-jurnal serta diakhiri dengan post-test. Hasil pre-test mendapatkan nilai ratarata 68,86 (kategori cukup), sedangkan untuk penilaian terhadap penguasaan materi pelatihan adalah 85,65 dan post-test adalah 86,62 keduanya dalan kategori sangat baik. Dari penilaian rata-rata dapat membuktikan bahwa pelatihan penulisan artikel untuk publikasi pada e-jurnal bagi Researcher Club sangat bermanfaat dan mampu meningkatkan pengetahuan di dalam penulisan artikel untuk publikasi pada e-jurnal bagi peserta pelatihan. ================================================================================================================== Journal is a place for publication of scientific works, the quality and content entirely lies in the written word. Plagiarism can be found because of negligence in writing the references. The purpose of this dedication is to help partners in understanding plagiarism, strategies to make articles using the application of Mendeley and scientific publications by organizing article writing training for members of the Research Club for publication. The method of implementation used was lectures and discussions. The training period lasts for 2 days, starting from the pre-test, material about journal publications, plagiarism, delays, and article writing strategies for e-journals and ending with post-test implementation. The pre-test results obtained an average value of 68,86 (adequate category), whereas for the assessment of the mastery of training material is 85,65 and the post-test is 86,62 both in the excellent category. From the average assessment, it can be proven that the article writing training for publication in e-journals for the Researcher Club is very useful and able to increase knowledge in writing articles for publication in e-journals for trainees.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: artikel, e-jurnal, mendeley, plagiat, publikasi
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Fakultas Teknik > Prodi Teknik Sipil
Depositing User: Dr. Zainuri, S.T., M.T.
Date Deposited: 18 Jan 2021 02:26
Last Modified: 01 Apr 2021 10:27
URI: http://repository.unilak.ac.id/id/eprint/1553

Actions (login required)

View Item View Item