SISTEM INFORMASI PENCARIAN HADIST BERBASIS WEB

RAMADHAN, NAHARY (2019) SISTEM INFORMASI PENCARIAN HADIST BERBASIS WEB. Other thesis, Universitas Lancang Kuning.

[img] Text (NAHARY RAMADHAN)
Nahary Ramadhan.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Share Alike.

Download (196kB)

Abstract

Pondok Pesantren Daarun Nahdhah Thawalib Bangkinang merupakan kelanjutan dari Madrasah Daarul Mu’allimin pimpinan H.Syeh Abdul Malik. Daarul Mu’allimin didirikan pada tahun 1923, dengan menggunakan sistem pendidikan khalakah dan klasikal. Dalam dunia teknologi informasi merupakan tanda dari perubahan zaman yang mengarah kepada serba komputerisasi untuk beberapa hal. Selama ini dalam segala proses belajar terutama pada Pondok Pesantren Daarun Nahdhah Thawalib Bangkinang masih menggunakan pembelajaran dengan manual maupun kitab yang ada di pesantren tersebut. Sistem Informasi Pencarian Hadist Berbasis Web adalah sebuah sistem yang di rancang untuk pencarian hadist secara online pada Pondok Pesantren Darun Nahdhah Thawalib Bangkinang. Dengan menggunakan metode Text Mining, yaitu salah satu teknik yang dapat digunakan untuk melakukan klasifikasi kata pada pencarian hadist. Sehingga saat di rumah atau diluar pesantren, santri-santri dapat belajar secara online dengan menggunakan komputer ataupun smartphone. Kata kunci : Hadits, Arba’in, Al-Qur’an, Islam

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Ilmu Komputer > Prodi Teknik Informatika
Depositing User: Putri Novianti
Date Deposited: 06 Feb 2020 08:58
Last Modified: 06 Feb 2020 08:58
URI: http://repository.unilak.ac.id/id/eprint/1480

Actions (login required)

View Item View Item